Polda Metro Jaya Jadwalkan Pemeriksaan Terhadap Ketua KPK Firli Bahuri dalam Kasus Dugaan Pemerasan
Polda Metro Jaya menjadwalkan pemeriksaan terhadap Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri dalam kasus dugaan pemerasan yang melibatkan eks Menteri Pertanian, Syahrul.